DECEMBER 9, 2022
post
TERKINI

IDI Minta Rumah Sakit Libatkan Organisasi Profesi dalam Pengawasan Praktik dan Etika Dokter

JT — Ikatan Dokter Indonesia (IDI) meminta rumah sakit di seluruh Indonesia untuk melibatkan organisasi profesi dalam pengawasan praktik dan pelayanan dokter, termasuk dalam aspek etika profesi. ...

post
TERKINI

Menteri Agama Usulkan Penyembelihan Hewan Dam Haji Dilakukan di Indonesia

JT — Menteri Agama RI Nasaruddin Umar mengusulkan agar penyembelihan hewan kurban sebagai bagian dari denda (dam) dalam ibadah haji tidak lagi harus dilakukan di Arab Saudi, melainkan dapat dila ...

post
TERKINI

Megawati dan Pramono Anung Tanam 7.500 Bibit Mangrove Bersama Alumni SMAN 1 Jakarta

JT – Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung bersama Presiden ke-5 RI Megawati Soekarnoputri menanam bibit mangrove di kawasan Hutan Lindung Angke Kapuk, Kelurahan Kapuk Muara, Kecamatan Penjaringan, ...

post
TERKINI

Kardinal Suharyo: Paskah 2025 Momentum Menabur Harapan dan Membantu yang Lemah

JT – Uskup Agung Jakarta Kardinal Mgr. Ignatius Suharyo menyatakan bahwa Paskah 2025 merupakan saat yang tepat untuk menunjukkan kepedulian serta membantu mereka yang lemah dan dilemahkan, sebag ...

post
TERKINI

Takbir Menggema, Ratusan Orang Gelar Aksi Bela Palestina di Depan Kedubes AS

JT – Suara takbir "Allahu Akbar" menggema di depan Kedutaan Besar Amerika Serikat (AS) di kawasan Gambir, Jakarta Pusat, saat ratusan peserta aksi solidaritas menggelar Aksi Bela Palestina, Ming ...

post
TERKINI

Mensos: 280 Kabupaten/Kota Usulkan Penyelenggaraan Sekolah Rakyat

JT - Menteri Sosial Saifullah Yusuf menyebutkan ada sekitar 280 pemerintah kabupaten/kota termasuk Kabupaten Situbondo, Jawa Timur telah mengusulkan penyelenggaraan program Sekolah Rakyat yang di ...

post
TERKINI

165 Ribu Kendaraan Tinggalkan Jabotabek Saat Libur Panjang Pekan Ini

JT - PT Jasa Marga (Persero) Tbk mencatat sebanyak 165.466 kendaraan meninggalkan wilayah Jabotabek pada libur panjang Wafat Yesus Kristus dan Kebangkitan Yesus Kristus tahun 2025 pada Jumat ...

post
TERKINI

Mensos: Pemerintah Menargetkan Kemiskinan Ekstrem Nol Persen di 2026

JT - Menteri Sosial Saifullah Yusuf menyatakan pemerintah menargetkan kemiskinan ekstrem turun signifikan 0 persen pada tahun 2026 dan kemiskinan secara nasional ditargetkan turun di bawah 5 pers ...

Tentang Kami

Jakartaterkini.id merupakan transformasi dari Media sosial Instagram Jakarta terkini, yang lahir sejak tahun 2017 silam. Melalui media online kami ingin lebih berkomitmen dalam menghadirkan beragam informasi yang lebih luas, komprehensif dan faktual.

Kami berfokus menjadi media lokal Jakarta yang terkini, sesuai dengan tag line kami, Informasi terkini di Jakarta. Dibawah naungan JTN Media kami terus beradaptasi dalam segala aspek sesuai dengan perkembangan sosial terkini. Selain itu kami juga terus melakukan inovasi terhadap perkembangan teknologi agar dapat memenuhi keinginan khalayak dalam mengakses informasi.

Kami adalah media yang Independent dengan mengedepankan kaidah jurnalistik, disajikan secara berimbang tanpa intervensi.

Bicara Jakarta..?! Jakarta terkini, Informasi terkini di Jakarta, Powered by JTN Media. 

 
Cart